Pengertian Novel Dan 4 Pendapat Para Ahli
A. Pengertian Novel
Dalam membuat suatu karya sastra seperti novel, puisi, pantun, dll. maka terlebih dahulu kita wajib mengetahui pengertian apa arti dari novel dll. disini sahabat pena mimpi membahas tentang pengertian Novel dan Pendapat para ahli mengenai novel. Novel adalah suatu bentuk karya sastra yang
berbentuk prosa yang mempunyai unsur-unsur intrinsik dan ekstrinsik. Atau
definisi novel adalah novel yaitu suatu bentuk dari sebuah karya sastra, novel
merupakan kisah atau cerita fiksi dalam bentuk tulisan/kata-kata dan memiliki
unsur instrinsik dan juga unsur ekstrinsik. Sebuah novel biasanya
mengisahkan/menceritakan tentang kehidupan manusia dalam berinteraksi dengan
lingkungan dan juga sesamanya. Di dalam sebuah novel, biasanya si pengarang
berusaha semaksimal mungkin untuk mengarahkan si pembaca kepada berbagai macam
gambaran realita kehidupan melalui cerita yang terkandung di dalam novel
tersebut.
B. Pengertian Novel Menurut Para Ahli
Terdapat 4 para ahli berpenndapat dengan pengertian novel, simak sebagai berikut:
1. Drs. Jakob Sumardjo – Novel ialah suatu bentuk
sastra yang sangat populer di dunia. Bentuk sastra
yang satu ini paling banyak
beredar dan dicetak, karena daya komunitasnya yang sangat luas
dalam
masyarakat.
2. Drs. Rostamaji, M.Pd dan Agus Priantoro, S.Pd –
Novel merupakan sebuah karya sastra yang
memiliki dua unsur, yaitu: intrinsik
dan ekstrinsik yang mana keduanya saling berkaitan karena
saling berpengaruh
dalam sebuah karya sastra.
3. Paulus Tukam, S.Pd – Novel ialah sebuah karya sastra yang berbentuk prosa dan
mempunyai
unsur-unsur intrinsik didalamnya.
4. Dr. Nurhadi, Dr. Dawud, Dra. Yuni Pratiwi, M.Pd,
Dra. Abdul Roni, M. Pd – Menurut
pendapat mereka, novel merupakan suatu bentuk
karya sastra yang di dalamnya terdapat nilai-nilai
budaya, sosial, pendidikan
dan moral.
0 Response to "Pengertian Novel Dan 4 Pendapat Para Ahli"
Post a Comment